Kapolres Tanjung Balai Bersama Rombongan Menghadiri Hari Bahkti Adhiyaksa ke 60 -->
Cari Berita

Advertisement

Kapolres Tanjung Balai Bersama Rombongan Menghadiri Hari Bahkti Adhiyaksa ke 60

23 Juli 2020

StatusRAKYAT.com, Tanjung Balai - Kapolres Tanjung Balai AKBP Putu Yudha Prawira. S,I,K. M,H di dampingi forkofimda hadir dalam Bhakti Adhiyaksa ke 60, Rabu ( 22/07/2020) Jam, 10.30 Wib, di Aula Kejaksaan Negeri, di jalan Jend Sudirman Kelurahan Sirantau Kecamatan Sirantau Kota Tanjung Balai, Menyambut  Hari Bhakti Adhyaksa Ke-60 dengan Tema Terus Bergerak Dan Berkarya

Peringati hari bhakti adhiyaksa yang ke 60, di Aula kejaksaan Negeri juga dihadiri : Walikota Tanjungbalai H.M Syarial SH.MH, Kepala Kejaksaan Negeri Tanjungbalai A.A.G.Satya  Marakandeya SH.MH, Dandim 0208 AS Letkol Inf Sri Marantika Beruh, S.Sos, Danlanal TBA Letkol Laut (P) Dafris, Kapolres Tanjung Balai AKBP Putu Yudha Prawira, S.I.K.MH, Kakan Bea cukai TBA bapak I Wayan Sapta Dharma, Ketua Pengadilan Negeri Tanjung Balai DR Salomo Ginting SH, MH, Waka Polres Tanjung Balai Kompol Jumanto SH.MH dan Para Kasat Polres Tanjung Balai.

"Kajari Tanjung Balai memberikan kata sambutan dan ucapan terima kasih kepada para undangan yang hadir dalam memperingati Hari Bhakti Adhiyaksa yang ke-60, juga menyampaikan Peraturan Adaptasi Kebiasaan Hidup Baru, dan tetap patuhi Protokol Kesehatan, agar bisa untuk Antisipasi Penyebaran Covid-19.

"Walikota Tanjung Balai juga berikan kata sambutan dan ucapkan selamat Perayaan Hari Bhakti Adhyaksa Ke-60 ." Terus Bergerak Dan Berkarya " Semoga Kejaksaan negeri kota Tanjung Balai semakin jaya.

Selanjutnya di akhir acara Hari Bhakti Adhiyaksa ke 60, Kapolres Tanjung Balai AKBP Putu Yudha Prawira. S,I,K. M,H juga didampingi Walikota dan Kejari malakukan Pemotongan Nasi Tumpeng. (Rahmat Hidayat)